Gambar Aneh di Google Street View : Perempuan Berkaki Tiga

Diposting pada

Google StreetView seringkali menampilkan gambar yang diluar perkiraan. Bahkan sering kali dianggap melanggar privasi. Salah satunya gambar Google StreetView di bawah ini, ‘penampakan’ dua orang perempuan dengan salah satu diantaranya mempunyai 3 kaki, heh!

Anda bisa lihat rekaman foto tersebut di link berikut http://goo.gl/maps/Qb5oc. Tapi jika di runut ‘perjalanan’ kedua perempuan di salah satu kota di Kroasia tersebut, ternyata kaki perempuan bercelana pink tersebut normal-normal saja. Lihat juga di link berikut ini : http://goo.gl/maps/NWHL3. Jadi tampaknya itu hanyalah kesalahan editing.

Anda juga bisa membuat foto layaknya tampilan Google StreetView dengan menggunakan aplikasi Photo Sphere. Baca tentang aplikasi terbaru untuk Android Jelly Bean tersebut di link ini.

Komentar ditutup.